Armuji Mundur Dari Pencalonan Wakil Walikota Surabaya, Kenapa?

by -262 Views

SURABAYA, Wartagres.Com – Salah satu Calon Wakil Walikota Surabaya yang akan bersaing di kontestasi Politik di Pilkada Surabaya pada bulan Desember 2020 mendatang. Hari ini, Sabtu, (4/7/2020) menyatakan mundur dari pencalonan.

Mundurnya Armuji ini didasari atas adanya teman satu partai yang tidak mengingkan ia maju di konstestasi Pilkada Surabaya.

“Saya sebagai senior di Partai Demokrasi Indonesia (PDI-P) Surabaya. Lebih baik saya yang mengundurkan diri, saya beri kesempatan kepada kader lain saja untuk maju di Pilkada Surabaya,” kata Armuji, Sabtu, (4/7/2020).

Anggota DPRD Jatim ini menambahkan, bahwa banyak pengurus DPC yang sebenarnya mau maju tapi tidak mau mendaftar. Selian itu, banyak yang menghalang – halangi saya untuk melakukan konsolidasi.

“Banyak yang ingin maju sebenarnya, tapi mereka tidak mau mendaftar, tambah Armuji.

Sementara itu terkait adanya informasi bahwa ada nama kader PDI-P yang sudah direkom oleh DPP PDI-P. Armuji enggan berkomentar lebih jauh. (Tur)

No More Posts Available.

No more pages to load.